A
Jika kamu termasuk pemiliki nama dengan huruf A didepan, kamu memiliki sifat sebagai pemimpin dan mandiri. Disamping itu kamu juga memiliki sifat yang ambisius dan cenderung mengambil keputusan tanpa pikir panjang. Walau terkadang kamu lebih suka mementingkan diri sendiri, kamu juga harus lebih banyak belajar agar tidak menyesal dikemudian hari.
B
Inisial B dalam beberapa nama mengartikan sifat yang pemalu dan suka memendam isi hati mereka. Inisial B memiliki kepribadian tertutup. Tipe ini tidak suka banyak basa-basi, mereka juga hobi mengkoleksi barang-barang antic. Jeleknya lagi mereka sulit untuk berkomunikasi antar sesama rekan yang dapat mempersulit kehidupan social mereka sendiri.
C
Tipe nama berawalan C sering disebut sebagai ciri khas periang dan memiliki imajinasi yang tinggi. Tipe ini tidak bisa terikat dengan pekerjaan yang menuntut rutinitas harian, mereka lebih suka bebas sepertinya bekerja di bidang Periklanan. Mereka juga suka menghamburkan uang banyak untuk barang yang memang mereka pantas untuk dapatkan. Negatifnya tipe ini tidak mudah toleran dengan orang lain, suka bergosip dan tidak mudah cocok dalam lingkungan.
D
Nama yang berawalan D ini mampu mengatur segala hal dengan sempurna.lebih mementingkan keluarga, namun bisa menjadi lupa karena penatnya pekerjaan. Tipe ini memiliki pemikiran kolot, kaku dan suka beradu pendapat. Jika tipe ini bisa sedikit lebih santai, kemungkinan mencapai kesuksesan akan lebih besar.
E
Tipe ini memerlukan kebebasan, mereka termasuk orang yang terbuka namun dapat berubah pendapatnya dalam waktu singkat. Mereka sangat suka bergerak, dan tidak menyukai hanya berdiam diri. Jeleknya sifat berinisial E ini suka memberontak dan pemarah, sikapnya juga sedingin es.
F
Orang yang berawalan F menyukai pekerjaan seperti mengajar, konseling dan pekerja social. Tipe ini merupakan pecinta lingkungan dan sangat peduli dengan planet bumi. Mereka juga berpikiran terbuka, toleran dan peka terhadap sekeliling. Namun negatifnya ia suka menguasai orang dan mudah posesif. Mereka bisa tahan berdiam diri jika sedang marah.
0 komentar:
Posting Komentar